Pengaruh Game Online Terhadap Prilaku Individu Kehidupan masyarakat memang sudah dirancang untuk selalu berubah dan bersifat dinamis. Beberapa perubahan diantaranya adalah dari prilaku, gaya berpakaian, ataupun dari segi pembicaraan. Ada beberapa faktor yang sejatinya mempengaruhi berbagai perubahan sosial ini diantaranya adalah pengaruh media, internet, dan lain sebagainya. di kalangan remaja internet sudah menjadi alat yang bisa dikatakan primer, dengan alasan kepentingan dan gaya komunikasi zaman sekarang semuanya hampir adanya di media sosial. Adapun dampak-dampak dari penggunaan internet ini antara lain yaitu: 1. Mendekatkan yang Jauh dan menjauhkan yang Dekat Dari terminologi tersebut, arti katanya memang cukup menyindir bagi sebahagian kalangan besar anak muda. Mengapa? karena sikap yang ditunjukan anak muda sekarang yaitu sikap apatis. Apatis pada dasarnya adalah sikap seseorang yang cenderung cuek terhadap lingkungan, sesama manusiany